MAKANAN SEHAT UNTUK HINDARI BERAT BADAN DAN PENYAKIT
Bila menyangkut gaya hidup yang sehat ada bidang penting dan dapat kita kendalikan yaitu diet , dan penyakit-penyakit berbahaya lainnya.
Tubuh manusia membutuhkan makanan agar tersedia energi untuk melangsungkan kehidupan, perbaikan dan pemeliharaan sel-sel ,jaringan-jaringan dan organ-organ , disamping itu tubuh membutuhkan serat ,vitamin dan mineral, serat berasal dati makanan nabati dan sangat penting untuk meningkatkan kesehatan dan mrnghindari penyerangan pada penyakit yang berbahaya. vitamin dan mineral merupakan zat kimiawi yang terkandung dalam dan yang dibutuhkan dalam jumlah kecil untuk berpartisipasi dalam reaksi-reaksi metabolik dalam sel.
Makanan seperti kue,permen,coklat dan lain-lain tak lain terdapat gula, tetapi nilai gizinya sangat minim sekali, jika mengkonsumsi makanan itu dengan mberlebihan dalam jangka waktu yang sedikit lama akan menimbulkan obesitas (kelebihan berat badan) dan penyakit lain yang juga berbahaya. bentuk karbohidrat yang sehat dan juga bermanfaat bagi manusia adalah kanji,sereal, padi-padian, roti pasta,kentang dan sayuran serta buah-buahan yang didalamnya mengandung serat ,vitamin dan mineral yang sangat berguna untuk menjaga kesehatan pada tubuh kita.
salah satu contoh kelebihan dan kekurangan kandungan sehat yang terdapat dalam jeruk ,wortel dan keju
jeruk
kelebihan : kaya akan gula dan serat yang lekas larut ,terdapat vitamin B, C dan B9 dan mineral.
kekurangan : bisa menyebabkan elergi dan jika dikunsumsi terlalu banyak akan dapat menimbulkan sakit perut.
wortel
kelebihan : dapat mengandung karbohidrat serat dan mineral dan kaya akan beta karotin (vitamin A)
kekurangan : bisa mengandung pestisida .pencegahannya dapat memangkas bagian atas wortel dan mengupas kulitnya.
keju
kelebihan : kaya akan protein dan vitamin B12, dan mineral (khususnya kalsium)
kekurangan : selain jenis keju rendah lemak, keju banyak sekali mengandung lemak jenuh.
Kesehatan prima adalah dambaan setiap orang banyak, termasuk anda dan yang biasanya lebih mengandalkan obat-obatan medis, mungkin juga harga yang sangat mahal dan menumbulkan efek samping yang dapat menimbulkan penyakit-penyakit yang lainnya pada diri kita. para ahli gizi menyarankan agar mengkonsumsi karbohidrat sebanyak 60-70 persen dari asupan makanan harian. karbohidrat ini harus berbentuk roti utuh, sereal, padi-padian utuh ,beras merah ,pasta utuh dan kentang.
Oleh karena itu makanan tersebut lebih mengenyangkan ,daripada memakan makanan yang dapat menimbulkan lemak dan peyakit berbahaya lainnya.
lebih baik memakan makanan sehat agar dapat bernilai dalam membantu menjaga berat badan yang sehat.
lebih baik memakan makanan sehat agar dapat bernilai dalam membantu menjaga berat badan yang sehat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
ayolah